Ikon yang Dapat Berbicara - Sebuah cerita Natal dari Yunani

 

Kreta/Yunani, 24. Desember 1992: Pada malam Natal Alex, Aris dan Thais melakukan penemuan yang aneh. Di atas kapel tua di atas gereja di desa bersinar bintang yang terang, yang tidak dapat dikenali oleh orang dewasa. Dan kemudian ketiganya melakukan petualangan singkat menjelang misa Natal untuk mencari tahu apa yang tersembunyi di balik itu. Di sana mereka menemukan ikon yang penuh misteri ...

 

Mai 2016

40 Seiten, Indonesisch

ISBN: 978-3-945333-17-7

 

5,95 €
In den Warenkorb
  • 0,08 kg
  • verfügbar
  • 1 - 3 Tage Lieferzeit1

Leseprobe:

 

Saat itu mungkin masih satu jam sampai misa dimulai, ketika Aris datang penuh semangat ke ruang tamu dan memberitahu, kita harus datang ke balkon sebentar.

 

Aku tidak tahu apa yang ingin dia tunjukkan kepada kami, tapi tiba-tiba kami melihat di kapel tua di bukit di atas gereja sebuah bintang yang sangat terang, yang hanya bersinar di atas bukit.

 

Aris berkata: “Aku telah mengamati bintang-bintang itu cukup lama, tapi yang ini belum pernah kulihat.”

 

Dengan bercanda aku tambahkan: “Mungkin ini memang bintang Betlehem.”

Sepupuku berkata: “Apa pendapatmu jika kita pergi ke bukit itu. Mungkin memakan waktu seperempat jam berjalan kaki dan misa baru akan dimulai satu jam kemudian.”


Thaïs berkata: “Tapi tidak pernah seorangpun berada di kapel tua itu selama bertahun-tahun. Kapel itu tentu terkunci.”